Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Seri Tempo: Jalan Pos Daendels

gambar
Rp.60.000,- Rp.45.000,- Diskon
Judul: Seri Tempo: Jalan Pos Daendels
Penulis: Tempo
Penerbit: KPG, 2017
Tebal: 123 halaman
Kondisi: Baru (Ori Segel)

Membentang dari Anyer, Jawa Barat sampai Panarukan, Jawa Timur, Jalan Raya Pos dibangun hanya dalam setahun, 1808-1809. Kala itu, Herman Willem menjabat Gubernur Jenderal Hindia Belanda.

Buku ini mengisahkan liputan Tempo menyusuri ruas-ruas Jalan Raya Pos. Ada kawasan tempat perkebunan pekerja rodi di zaman Daendels, yang juga makam jenazah korban penembakan misterius Orde Baru. Terdapat pula kelenteng-kelenteng yang setiap Cap Go Meh menggelar arak-arakan melewati Jalan Pos Daendels. Tak hanya itu, tersaji kisah pencarian awal stasiun pos Daendels di Serang, Banten, serta lokalisasi di sepanjang Pantai Utara Jawa.
Chat WhatsApp